Rahasia membuat Facebook marketing dari Fans Page

facebook marketing
1. Bahwa kita membangun fans page, yg pada ujungnya demi tujuan penjualan barang. penjualan barang yah. bukan buat kampanye PILKADA/link affiliate/meningkatkan trafick blog.dll sepakat? lanjud. 

2. Teknik ini 90% manual, gak pake ngiklan fb ads/beli like/klik jacking,dll. dan 100% sudah saya uji coba sendiri. 

3. Target pasar yg kita bahas di sini adalah cewe umur 18-35th. kenapa? karena si doi lg doyan2 nya belanja,hehe
4. Teknik ini mulai serius saya terapkan pada saat page saya ketika itu: 5k like| 1K talking abaut. selama 2 bulan, hasilnya sekarang : 21,597 likes · 11,856 talking about. 

facebook marketing  Okeh Here wE go 

>>HOW TO MAKE FP TOBE UGC | LESS DO MORE PROFIT<< 

Apa itu UGC? 
UGC adalah user generate Content. 

contoh UGC : forum/ sosial media. 

Less DO: Dengan merubah FP menjadi UGC otomatis kerja kita sebagai admin utama/manager jadi lebih ringan. 

More Profit: dengan FP yg berjalan autopilot tsb, otomatis kita seperti punya kebun yg tumbuh sendiri. yg jika suatu saat kita ingin memetik buah nya tinggal datangi aja. WE the owner. 


social network

Caranya ? 

1. NAMA. 
Kita mulai dari yg paling dasar. pemilihan nama FP, 
page yg menggunakan nama suatu Brand produk, itu kurang baik. akan lebih baik bila namanya itu bernada komunitas. 
contoh yg pernah saya bilang: 

BAKSO MAS AJIZ vs PECINTA BAKSO NUSANTARA. 

kira2 menurut agan mana yg lebih potensial di-like . . . ? jelas "PECINTA BAKSO NUSANTARA" padahal kita bisa jual bakso kedua FB tsb. mengapa hal ini terjadi? hal itu terjadi karena org tidak suka jadi target jualan, tapi org lebih suka berkumpul, sharing hal2 yg bermanfaat, jangan kan mereka, ente jg gak maukan jd target jualan  jadi jangan jualan dulu. Tugas kita adalah bangun kedekatan, lalu orderan pun mendekat .

*selain nama bernada komunitas Bisa juga nama2 tokoh/artis . . .dg cara itu anda bisa mengumpulkan massa, namun kurang profitable. dalam penjualan. 

Jadi pilihlah nama FP yang bernada komunitas, KW utamanya: 
*Komunitas.... 
*Pecinta....
*Kumpulan.... 
*Penggemar.... 


2. QUIS. 
Pulsa gratisJika jumlah like masih sedikit, kita bisa mem"push" nya dengan.ngiklan fb ads/beli like/klik jacking,dll.. tapi saya tidak menyarankan hal itu, saya lebih menyarankan anda untuk mengadakan "Quiz" kecil2an, saran saya sebaiknya hadiahnya sesuai dg niche/thema dari page tsb. akan sangat ironis bikin Quiz di "Hijabers Komunity" tapi hadiahnya obat kuat, agak gimana gitu, hehe.. yg paling biasa sih, hadiah pulsa. jangan lupa pemanasan' biar timbul "awareness" para member akan event Quiz tsb, mereka tau bahwa kita mau bikin Quis, itu paling tidak 2hari sebelum hari H. 


3. WAKTU. 
pengaturan waktu itu seperti menyiram tanaman, harus pas. gak boleh lebih atau kurang. bisa2 tanamannya layu dan mati deh. 
waktu

Secara singkat kita bisa membagi waktu berdasarkan tingkat responnya. 
waktu prime time: 
*pagi jam 9 
*siang jam 11 
*sore jam 5 
*malem jam 10 

*di luar itu reguler time. 

Jadi kita harus pilih2 nih status/foto/vidio. cocok nya di posting pada waktu prime time/ reguler time.

status prime time: 
harus diawali dengan nada sapaan: 

*Contoh: Met pagi Bunda' yg lagi online dari kota mana aja nih' bagi senyumnya dong^_^ 

Nah biasa nya yg sedang online langsung respon tuh: Bandung Hadir^^, Jakarta hadir, dst.. biasanya ane bikin status kyak gitu rutin di waktu2 prime time dan selalu mendapat komentar diatas 100 koment. nah setelah bikin status sapaan tsb, kita bisa bikin status lain yg lebih "menjurus" pada sesuatu bahasan. 

[perhatikan jarak antar status harus 20menit dari status sebelumnya, kenapa? karena 20menit itu waktu yg pas, pasbuk telah membaca komentar dari para member sebelumnya, dan pesbuk membaca bahwa action" itu sebagai pertanda si member bener2 suka dg page kita, sehingga komentar yg kita post 20menit selanjutnya akan mendapat "reach" lebih tinggi, itu menurut ane pribadi loh, jangan di debat. take or leave!] 


4. Manfaatkan fans bayangan. 
fans banyangan itu adalah fans yg cuma lihat2 aja tanpa, like/koment/apalagi share status page. 

Untuk lebih mengenal fans bayangan ini. saya akan mengambil contoh page saya yg seputar "jilbab". 

Saat ini jumlah like nya 20k. awalnya saya pikir 90% atau mayoritas yg like tuh page pasti cewe. tapi ternyata saya salah. perbandingan cowo dan cewe di page itu. seimbang 50|50. 

Nah para cowo2 yg suka ngintip2 inilah fans bayangan kita. 
cara manfaatinnya? 

mereka biasa online malam antara jam 21-04 pagi. 
cara saya manfaatinnya adalah dg nge-share foto2 "cewe yg bening2". siapa tuh yg gak doyan malem2 disuguhi cewe bening, haha.. bisa panjang tuh komenan nya, tanpa tag/mention,dll viralnya udah dapet  


5. Beri mereka tanggung jawab. 
Sudah pernah dengar cerita ttg the effect of promise disana dibahas dengan sangat baik ttg responsibility, bagaimana org yg kita beri tanggung jawab akan secara tidak sadar melakukan apapun yg kita sisipkan dalam pesan "JanJi", dalam hal ini kita aplikasikan janji pada "TOS"[term of servise] 



Mungkin ada yg belum tau bahwa di page itu kita bisa mengangkat admin. dg 5 level berbeda. tiap level mempunyai akses masing2. 

klik> edit page> admin roles. 

1. Manager 
Can manage admin roles, send messages and create posts as the Page, create ads, and view insights. 

2. Content Creator 
Can edit the Page, send messages and create posts as the Page, create ads, and view insights 

3. Moderator 
Can respond to and delete comments on the Page, send messages as the Page, create ads, and view insights. 

4. Advertiser 
Can create ads and view insights. 

5. Insights Analyst 
Can view insights. 

*Dalam kasus ini kita cuma butuh mengangkat 2 jenis admin yakni. 
yg bertugas sebagai Content Creator dan Moderator. 

WARNING! Point no.5 hanya boleh anda lakukan bila anda merasa benar2 yakin bahwa page anda itu Branding nya sudah kuat, artinya para member sudah timbul loyalitas, dan merasa bergengsi jika diangkat Admin. 

saya sendiri baru melakukan point 5. ketika page nya udah 17K like, dan 7K talking' 

Dalam hal mengangkat admin ini anda harus selektif. 
buatlah semacam Kuisioner. pecah dalam 3 Kuisioner yg mewakili kepentingan anda. 

nah saya kira poin ke 5 inilah inti dari merubah FB menjadi UGC, karena kita punya org2 yg posting status/gambar,dll .. dan kita juga punya org2 yg siap membalas komentar2 di page. 


13 Responses to "Rahasia membuat Facebook marketing dari Fans Page"

  1. Makasih gan atas tipsnya...
    Lagi belajar nih ningkatig fan page..

    BalasHapus
  2. Howdy! Would you mind if I share your blog with my myspace group?
    There's a lot of people that I think would really enjoy your content. Please let me know. Thanks

    My web blog :: Greg Jacobs and Martin Crumlish Emperor Social

    BalasHapus
  3. I think this is one of the most significant information for me.

    And i am glad reading your article. But should remark on few
    general things, The site style is ideal, the articles is really
    excellent : D. Good job, cheers

    Feel free to surf to my homepage Greg Jacobs and Martin Crumlish Emperor Social

    BalasHapus
  4. We absolutely love your blog and find most of your post's to be just what I'm
    looking for. Does one offer guest writers to write content in your
    case? I wouldn't mind publishing a post or elaborating on many of the subjects you write related to here. Again, awesome weblog!

    Here is my blog Eben Pagan Accelerate

    BalasHapus
  5. I am regular visitor, how are you everybody? This article posted at this site is actually good.


    my website ES360

    BalasHapus
  6. Ahaa, its nice discussion on the topic of this post here at this webpage, I have
    read all that, so at this time me also commenting at this
    place.

    Have a look at my weblog :: Accelerate High Growth Business Training

    BalasHapus
  7. I like the helpful information you provide in your articles.

    I will bookmark your weblog and check again here frequently.
    I am quite certain I'll learn many new stuff right here! Best of luck for the next!

    Also visit my web-site :: Eben Pagan Accelerate

    BalasHapus
  8. Superb blog! Do you have any tips for aspiring writers?
    I'm planning to start my own website soon but I'm a little
    lost on everything. Would you recommend
    starting with a free platform like Wordpress or go for a paid option?
    There are so many options out there that I'm completely overwhelmed .. Any suggestions? Many thanks!

    Feel free to surf to my web page ... Martin Crumlish and Greg Jacobs Emperor Social

    BalasHapus
  9. This excellent website really has all of the info I needed about this
    subject and didn't know who to ask.

    My site - Local Marketing Business System

    BalasHapus
  10. Write more, thats all I have to say. Literally, it seems as though you relied on the video to make your
    point. You obviously know what youre talking about, why waste your intelligence
    on just posting videos to your blog when you could be giving us something informative to read?



    Look at my web-site: Martin Crumlish Emperor Social

    BalasHapus
  11. Excellent web site you have got here.. It's hard to find good
    quality writing like yours these days. I honestly
    appreciate individuals like you! Take care!!

    Here is my website - Dan Kennedys Lifestyle Liberation Blueprint

    BalasHapus
  12. Hi there, this weekend is pleasant in favor of me, for
    the reason that this time i am reading this fantastic informative piece of writing here at my home.


    Also visit my web-site

    BalasHapus